Calon Gubernur(Cagub) Sulut Mayjen TNI (Purn) Yulius Selvanus (YS) meresmikan Rumah Pemenangan

oleh -287 Dilihat
oleh

Manado,FAJARMANADO.CO.ID –  Calon Gubernur(Cagub) Sulut Mayjen TNI (Purn) Yulius Selvanus (YS) meresmikan Rumah Pemenangan yang berada dikawasan jalan Ahmad Yani kelurahan Sario Kota Manado diresmikan hari ini ,rabu (17/7/2024)

Peresmian Rumah Pemenangan YSK ini diawali dengan Ibadah yang dipimpin Pdt Jantje Kantale STh.

Dukungan Partai Nasdem kepada YSK datang dari Partai Pengusung yang terdiri dari 10 Partai antara lain dari Partai Nasdem yang dibacakan oleh Sekretaris DPW  Vicky Lumentut.

Dukungan PKB yang dibacakan Ketua DPW  Yusra Alhabsy.

Partai PSI melalui dukungan sampaikan Melkhy Pangemanan DPW .

Ada juga dari perutusan Partai yang lain.

Yulius Selvanus dalam sambutan menyampaikan “Terima kasih pada Partai Pengusung dan dari relawan serta dari DPC Partai Gerindra seSulawesi Utara.

Baca juga:  YSK VICTOR GUBERNUR DAN WAKIL GUBERNUR SULAWESI UTARA YANG BARU

“Kepada Pengurus DPC  Kabupaten Kota ,saya ucapkan terimakasih yang terus setia mengawal saya.

Bagi DPC Gerindra yang tidak datang tidak menghargai undangan saya  berarti tidak loyal, ketegasan itu penting.

Saya (YS) harus melakukan pembersihan, bagaimana mau mendukung kalau tidak loyal sama saya, hari ini juga saya pecat dan pengurus DPC yang tidak loyal dan akan saya laporkan ke pusat. Saya ada disini karena perintah Pak Prabowo,”tegas YSK.

Diketahui Pengurus DPC yang hadir 9 DPC  dari 15 Pengurus DPC seSulawesi Utara.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *